nisaahani: blogger yang suka sharing review

Jumat, 16 September 2022

Thank Your Losses Bersama Omen by HP! Karena Itu Progress untuk Akhir yang Manis

Setiap orang punya definisi kegagalan yang beda-beda, begitu pula cara mengatasinya. Karena kan mungkin untuk kasus A, bagi saya biasa aja apapun hasilnya, tapi bagi orang lain sampai bikin marah, sedih atau down. Begitu pula sebaliknya.

Cara menghadapinya pun ada yang diem, kelihatan stay cool tapi dalemnya siapa yang tahu kan ya. Ada juga yang langsung dikeluarkan.

Bebas sih, gak bisa dipaksa juga orang mau gimana. Karena kan background dan pembawaan tiap orang beda-beda. Yang penting semua tantangan dan kekalahan itu diambil hikmahnya, supaya mendapat akhir yang manis. 

Setuju gak gaes? Atau kalian punya pandangan lain? Ya gak masalah sih ya. Hehe.

Kamis, 15 September 2022

Pengertian Sanitasi Adalah dan Manfaatnya

sanitasi

Sanitasi merupakan kata yang umum dan banyak digunakan. Kata ini sangat berhubungan dengan kebersihan lingkungan yang ada di sekitar.

Sanitasi adalah (https://indonesiasustainability.com/sanitasi-adalah-pengertian-tujuan/) salah satu hal faktor yang berdampak pada kesehatan fisik maupun mental. Sehingga, dengan menjaga sanitasi tetap bersih bisa mempunyai fisik dan juga jiwa yang sehat. Oleh karena itu, perlu untuk menjaga sanitasi tetap bersih.

Rabu, 14 September 2022

Sharing Pengalaman Menggunakan Aplikasi myIndiHome dan Saran untuk Pengembangan di Masa Depan

IndiHome

Apakah kalian pengguna Internet Provider Telkom Group, IndiHome? Kalau iya, berarti tulisan saya kali ini bakal bermanfaat.

Karena di momen Pekan Pelanggan Nasional (udah lewat sih tanggal tepatnya, tapi gak apa lah ya. Hehe) kali ini saya mau sharing tentang aplikasi myIndiHome secara jujur dan blak-blakan. Semoga pihak IndiHome maklum dan menerima masukan saya. Honest review nih!😄

Senin, 12 September 2022

Program Blackmores Peduli ‘Tukar Botol’: Tukar Botol Bekas Vitamin Jadi Voucher Belanja!

Program Blackmores Peduli ‘Tukar Botol

Punya botol vitamin kosong? Eits, jangan langsung dibuang! Yuk, ikutan Program Blackmore Peduli 'Tukar Botol'! Karena, dengan menukarkan botol vitamin kosong merk apapun bisa jadi voucher belanja! Mayan banget kan? :D

Rabu, 31 Agustus 2022

Rainbrow: Tempat Sulam Alis Jakarta Langganan Influencer

rekomendasi sulam alis di Jakarta

Bagi seorang wanita, memiliki kecantikan wajah dan fisik menjadi kebutuhan yang tak bisa dikesampingkan. Tak heran jika bisnis di bidang perawatan kecantikan pun laris manis diburu banyak wanita.

Salah satu diantara treatment kecantikan yang kini menjadi trend di kalangan wanita adalah perawatan sulam alis, berikut adalah rekomendasi sulam alis di Jakarta.

Jumat, 26 Agustus 2022

IT'S U Hair Consept: Salon di Jakarta yang Hijab Friendly

Hai, senin minggu lalu saya nyalon di IT’S U Salon yang baru saja rebranding dan soft opening pada tanggal 13 Agustus 2022.



Sebelumnya bernama Pointcut Salon dan kini berganti menjadi IT’S U dengan NEW Concept, yang lebih kekinian dan fresh.

Namun, meskipun ganti nama dan konsep, IT'S U Salon tetap sister brand dari Irwan Team. Itu loh, salon yang terkenal premium dan bagus sejak lama.

Senin, 22 Agustus 2022

Review SNP Prep Clayronic Pore Pack untuk Membersihkan Pori-Pori Wajah

SNP Prep Clayronic Pore Pack

Alhamdulillah skincare Korea banyak yang mantul di saya, salah satunya brand SNP. Produk-produknya recommended untuk dijadikan skincare routine, termasuk Prep Clayronic Pore Pack-nya. Makanya itu, kali ini saya mau ngeracunin kalian. Hoho.

Cekidots!